seorang murid bertanya kepada guru / BABA (Swami Muktananda), saya ingin tahun bagaimana mengatasi perasaan kesepian yang menghantui pikiran?
BABA menjawab dengan memberi sebuah cerita
suatu kali raja pergi berziarah dengan dua orang sahabatnya. dalam perjalan beberapa perampok mengejar mereka. sahabat-sahabat raja menjadi khawatir dan raja pun bertanya, "apakah kalian takut"
"ya, jawab mereka, beberapa perampok mengejar kita".
raja kembali berkata, "sadarkah kalian siapa yang berada di belakang kita yang setara dengan beberapa pun jumlah perampok?"
karena kamu berpaling dariNya, maka kamu merasa kesepian. jadi sekarang gapailah Dia maka akan ada dua orang bersama kalian; Tuhan dan dirimu sendiri. perasaan kesepian akan hilang ketika kuasa Tuhan berada di mana-mana, mengapa seseorang harus merasa kesepian?
No comments:
Post a Comment